ADA kalanya pasangan Anda tidak bisa diajak untuk berhubungan seks. Tidak perlu kesal, ada beberapa cara untuk membuat Anda menikmati rasangan tanpa perlu berhubungan seks, seperti masturbasi.
Tapi, masturbasi tidak selalu harus dilakukan tanpa berhubungan seks. Sebelum memulai berhubungan seks penetratif, pun bisa dilakukan untuk membangkitkan gairah seksual.
Bayangkan ketika sang istri membuka pakaian dan menyentuh dirinya sendiri di depan Anda. Pikiran Anda langsung berfantasi ke mana-mana, yang membuat suasana ranjang jadi panas.
Baca Juga: Bergaya dengan Gaun Transparan, Kylie Jenner Gak Pakai Underwear!
Jika mungkin pasangan Anda melakukannya sendiri, cobalah membantunya atau mintalah dia membantu Anda bermasturbasi. Buat si dia rileks agar cepat terangsang dengan cara-cara menyenangkan.
Lalu, bagaimana trik memulai masturbasi dengan pasangan supaya tidak canggung. Okezone bakal membahasnya lewat ulasan berikut ini, dilansir Indiansutras. Yuk disimak!
1. Minta si dia membuka pakaian
Cobalah bicara perlahan-lahan kepada pasangan agar mau membuka pakaian di saat Anda menatapnya. Dijamin, dengan pemanasan pertama ini, si dia langsung merasa tergoda.
2. Tanyakan mana yang ingin disentuh
Saat mulai tergoda, cobalah tanya kepada pasangan, kira-kira bagian mana dulu yang ingin disentuh. Kemudian, perhatikan responsnya ketika Anda menyentuhnya. Pada awalnya, Anda mungkin merasa aneh, tetapi perlahan-lahan Anda akan merasa intim dan terangsang. Begitu juga si dia!
Baca Juga: Viral Curhatan Pria Simpan Uang Diam-Diam karena Istri Tukang Belanja, Ending-nya Plot Twist Banget
3. Pilih tempat nyaman
Jika Anda ingin melakukan masturbasi bersama-sama, pilih tempat yang sangat nyaman seperti bak mandi atau sofa. Menggunakan jari-jari Anda di antara kaki pasangan Anda saat pasangan masturbasi, lalu goda dia dengan cara yang sensual.
4. Manfaatkan sex toys
Anda dapat menggunakan dildo, vibrator, atau aksesori lain jika menurut Anda itu akan meningkatkan kesenangan bersama. Dengan lembut usap, remas, ambil, jepit, atau goreskan satu sama lain untuk meningkatkan stimulasi dengan cara yang lembut. Selamat mencoba!
(mrt)