Nantinya, seluruh hasil penjualan masker akan didonasikan ke berbagai program amal, termasuk contohnya MusiCares, organisasi untuk para pelaku industri musik yang membutuhkan bantuan.
Selain itu, telah didonasikan pula 50.000 buah masker, ke berbagai organisasi lokal di penjuru Amerika Serikat dengan nama “We’ve Got You Covered”. Demikian seperti dilansir Koreaboo, Senin (27/4/2020).
(DRM)