3. Penyayang binatang: Tampan, beprestasi, penyayang binatang pula! Paket lengkap untuk membuat luluh hati para wanita. Ya, rupanya Khalifah Nasif juga seorang pecinta binatang, terutama kucing. Senyumnya begitu merekah ketika bermain dengan kucing kesayangannya. Tak ayal jika ketampanannya pun semakin bertambah!
(Foto: Instagram @mayamirandaambarssari)
4. Menggemaskan sejak kecil: Khalifah memang memiliki wajah tampan sejak lahir. Hal itu dibuktikan lewat potret masa kecilnya ini. Senyum manisnya yang lebar, alis tebal, hidung mancung, serta tatapan matanya yang indah, membuatnya tampak begitu tampan. Apalagi pipi chubby-nya turut mengembang ketika tersenyum, semakin menggemaskan! "Gantengnyaa masss,"puji akun iis****.
(Foto: Instagram @mayamirandaambarssari)
5. Dekat dengan kedua orang tua: Nah ini adalah potret Khalifah Nasif bersama ayah dan ibunya Andreas Reza dan Maya Miranda Ambarsari. Potret ini diambil sebelum Khalifah kembali pergi merantau melanjutkan pendidikannya sebagai pengabdi negara. Dalam balutan seragam coklat ini, dia tampak begitu tampan dan kharismatik, bukan? Sebagai anak tunggal, wajar jika Khalifah begitu dekat dengan kedua orang tuanya.
(Foto: Instagram @mayamirandaambarssari)