SELAMA ini diketahui, kanker serviks merupakan deretan dari penyakit silent killer yang sering berakhir mematikan. Oleh karena itu kaum hawa perlu lebih waspada.
Kanker serviks sendiri merupakan kanker yang tumbuh di sel leher rahim. Kaum hawa wajib memahami berbagai gejalanya agar dijauhkan dari kanker tersebut.
Ada beberapa gejala yang bisa dikenali perempuan bila dirinya punya kanker serviks. Namun, pada stadium awal umumnya gejala tidak tampak. Tapi, saat stadium kanker berlanjut, menurut Mayo Clinic. Simak yuk gejalanya!
1. Pendarahan Miss V setelah berhubungan intim antara periode atau setelah menopause
2. Keputihan berair dan berdarah yang mungkin banyak dan berbau busuk
BACA JUGA:Kanker Serviks Intai Perempuan, Cegah dengan 2 Cara Ini!
3. Nyeri panggul atau nyeri saat berhubungan intim.