Share

5 Camilan yang Aman untuk Penderita Diabetes, Sudah Dibuktikan Penelitian!

Muhammad Sukardi, Okezone · Selasa 02 Agustus 2022 19:00 WIB
https: img.okezone.com content 2022 08 02 298 2640787 5-camilan-yang-aman-untuk-penderita-diabetes-sudah-dibuktikan-penelitian-krmgmUETU3.jpeg Camilan sehat untuk penderita diabetes (Foto:

4. Buncis panggang

Camilan penderita diabetes itu memang sesuatu yang sehat. Anda jangan berharap sampai di poin ini Anda menemukan camilan seperti snack ringan atau es krim.

Buncis panggang adalah jenis camilan sehat lainnya yang bisa dijajal penderita diabetes. Pada 164 gram buncis, terkandung 15 gram protein dan 13 gram serat.

Penelitian menunjukkan bahwa mengonsumsi buncis secara teratur dapat berperan mencegah diabetes semakin buruk, karena kandungan gizinya yang baik mengelola kadar gula darah.

5. Kacang edamame

Penderita diabetes boleh nyemil edamame. Kacang-kacangan ini mengandung 17 gram protein dan 8 gram serat per 155 gramnya. Fakta studi menunjukkan bahwa edamame dapat membantu menurunkan kadar gula darah. Studi dilakukan pada hewan.

Tak hanya itu, edamame juga diketahui dapat meningkatkan resistensi insulin yang berkaitan erat dengan kondisi kesehatan penderita diabetes.

So, itu dia 5 camilan yang aman dimakan penderita diabetes. Ingat, makannya tetap dalam porsi normal, karena apapun yang berlebihan tidak akan baik untuk tubuh.

Follow Berita Okezone di Google News

(hel)

Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis Okezone.com tidak terlibat dalam materi konten ini.

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini