Share

Berburu 4 Peralatan Dapur yang Bikin Mudah Memasak di Promo Merdeka Bebas Drama

Tim Okezone, Okezone · Selasa 09 Agustus 2022 09:36 WIB
https: img.okezone.com content 2022 08 09 298 2644432 berburu-4-peralatan-dapur-yang-bikin-mudah-memasak-di-promo-merdeka-bebas-drama-OYjVxGUtx8.png spesial diskon peralatan memasak, (Foto: AladinMall)

3. Rice cooker: semua orang memasak nasi menggunakan rice cooker. Akan tetapi, Yong Ma Rice Cooker ini bisa berfungsi lebih dari sekedar memasak nasi. Ini bisa digunakan untuk membuat nasi goreng, mie goreng, beras merah, kukus, bubur, sup, hingga kue. Multifungsi sekali bukan?

4. Frypan: Makanan yang digoreng memang enak, makanya Jangan lupa untuk memiliki Kangaroo Frypan karena terbuat dari material aluminium bebas PFOA dan coating marble sehingga anti lengket dan anti gores. Handle-nya juga terbuat dari bakelite sehingga anti panas. Warnanya juga menarik sehingga membuat dapur Anda menjadi semakin cantik.

Pentingnya melengkapi perlengkapan dapur di rumah Anda

 

Bagi Anda yang sudah berkeluarga, tentunya Anda ingin menyajikan hidangan terbaik yang bersih dan sehat kepada anak-anak tercinta. Karenanya, Anda harus memasak setiap hari untuk membuat hidangan berkualitas tersebut.

Dengan bantuan perlengkapan dapur yang modern, ini dapat membantu Anda saat memasak, serta menghemat waktu karena lebih praktis dan efisien. Dengan demikian, waktu Anda pun tidak tersita habis hanya untuk memasak.

Mengapa harus beli perlengkapan dapur di AladinMall by Mister Aladin?

Selain Anda bisa mendapatkan harga super hemat karena ada Promo Merdeka Bebas Drama dengan diskon hingga 75%, belanja di AladinMall by Mister Aladin juga bebas ongkos kirim (ongkir) ke seluruh Indonesia jika Anda memilih opsi pengiriman dari SAP! Anda juga bisa menggunakan fitur same day service supaya barang yang Anda pesan bisa di kirim di hari yang sama pada saat order!

Tak hanya itu, AladinMall by Mister Aladin juga mengadakan Flash Sale setiap minggunya serta Promo Weekend Deals yang berlangsung setiap Jumat-Minggu. Makanya, pantengin terus website https://aladinmall.misteraladin.com/ atau aplikasi Mister Aladin yang tersedia di Google Play Store dan App Store. Siapa tahu, minggu ini ada Flash Sale atau Promo Weekend Deals dari brand favorit Anda!

Informasi AladinMall by Mister Aladin

 

AladinMall by Mister Aladin merupakan platform belanja online yang berada di bawah naungan perusahaan multinasional MNC Group. Dengan belanja di AladinMall by Mister Aladin, apa pun kebutuhan Anda bisa didapat dengan lebih praktis, lebih murah, dan produk selalu original.

Pastikan Anda tidak ketinggalan dengan informasi seputar promo lainnya. Untuk kabar terbaru, ikuti akun Instagram @aladin.mall. Selain itu, Anda juga bisa melakukan kunjungan ke situs resmi AladinMall di http://aladinmall.misteraladin.com dan klik di bagian banner bertuliskan promo, atau akses melalui aplikasi smartphone di Google Play Store atau App Store.

 BACA JUGA:Resep Lumpia Tahu Jeletot yang Menggoyang Lidah, Pencinta Makanan Pedas Wajib Coba!

BACA JUGA:Berburu Kuliner Malam di Jakarta, Palitho dan Alden Nyobain Makanan Khas India

Follow Berita Okezone di Google News

(rpa)

Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis Okezone.com tidak terlibat dalam materi konten ini.

Berita Terkait

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini