Selanjutnya, mereka mencoba Yukhoe yang merupakan salah satu jenis makanan mentah khas Korea yang terbuat dari daging sapi mentah yang dicincang. Yukhoe juga biasanya disajikan dengan telur mentah sebagai topingnya.
“Minyak wijennya itu membungkus kelezatan umami dari dagingnya. Begitu dimasukin ke mulut, rasa minyak wijennya mulai berasa. Saat dikunyah, umami dari daging sapinya langsung merebak di atas lidahku. Pokoknya enak banget,” terang Otsuka.
“Pendapatku sama persis yang tadi Otsuka bilang,” tambah Tomo.
Buat yang penasaran dengan keseruan Wasedaboys di Gwangjang Market, langsung saja cek videonya hanya di YouTube Channel Nihongo Mantapu, ya!
 BACA JUGA:Bebas Pilih Topping! Jang Hansol Ajak Wasedaboys Makan Mie Instan Ramen di Toko Self-Service!
BACA JUGA:Serunya Wasedaboys dan Jang Hansol Wisata Kuliner di Hongdae, Sampai Kepedasan!
Follow Berita Okezone di Google News
(rpa)