Share

5 Potret Cantik Belle Bollo, YouTuber Gaming yang Bikin Netizen Kepincut

Syifa Fauziah, Okezone · Kamis 09 Maret 2023 11:00 WIB
https: img.okezone.com content 2023 03 09 194 2777971 5-potret-cantik-belle-bollo-youtuber-gaming-yang-bikin-netizen-kepincut-XPrJf7ZxDh.jpg Belle Bollo (Foto: Instagram/@luciecorabelle)

DUNIA gaming selalu kehadiran para pemainnya yang memiliki paras cantik. Salah satunya adalah Belle Bollo yang merupakan youTuber gaming yang banyak diidolakan para pria.

Wanita asal Palembang ini konsisten membagikan konten-konten game-nya sejak tahun 2016. Beberapa game yang sering dia mainkan adalah Death by Daylight, Overwatch dan juga Counter-Strike.

Selain jago bermain game, pemilik nama asli Lucie Corabelle juga memiliki paras cantik dan imut. Penasaran seperti apa kecantikan Belle Bollo? Berikut ulasannya, Rabu (8/3/2023).

1. Tampil seksi pakai all white

Belle Bollo

Pose Belle di pinggir pantai memakai outfit all white yang terdiri dari atasan trasnparan yang dipadu padankan dengan high waisted underware dengan aksen cut off. Pose dari belakang terlihat rambut dicepol. Seksi abis.

2. Cantik dengan makeup tebal

Belle Bollo

Pose tersenyum ke arah kamera dengan dress hitam yang memiliki belahan rendah. Rambut panjangnya dibiarkan dicurly dan dia menambahkan anting sebagai aksesori. Wajahnya terlihat manglingi dengan makeup tebal dan warna lipstik merah merona.

"Suit suit glowing banget," kata sd_holy***

"Beautiful girl," ucap @iriana***

3. Foto OOTD

Belle Bollo

Gaya semi casual Bell dengan atasan bermaterial organza dengan aksen ruffle di lengannya. Atasannya itu dipadu padankan dengan celana kulot dan high heels putih serta hand bag. Pose tanpa melihat kamera, senyumnya manis.

"Kak Belle kalo senyum menghadap kamera," kata yulian***

"Kayak artis Korea," kata @cuupi***

Baca Juga: INAPA 2023, Yuk Kenalan dengan Produk Transportasi Ramah Lingkungan dan Elektronik Otomotif Taiwan

Follow Berita Okezone di Google News

4. Pose jalan

Belle Bollo

Pose Belle saat jalan santai di taman. Di foto ini dia memakai atasan aksen sabrina yang dipadu padankan dengan rok pendek dan sneakers. Rambut panjangnya diikat dan tato di bahu mulusnya jadi sorotan.

“Kerokannya bermotif gitu Bel,” tanya @mustar***

“Unch ada yang baru tuh di belakang,” kata @pepry***

5. Anggun pakai dress

Belle Bollo

Pose menggemaskan Belle saat foto OOTD makai dress di atas lutut warna krem serta sandal. Gaya rambutnya diikat dan dia menambahkan kacamata hitam pada penampilannya. Memesona.

1
2
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis Okezone.com tidak terlibat dalam materi konten ini.

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini