Share

5 Potret Pevita Pearce Dulu vs Sekarang, Memang Selalu Memesona!

Vivin Lizetha, Okezone · Jum'at 17 Maret 2023 21:00 WIB
https: img.okezone.com content 2023 03 17 612 2783133 5-potret-pevita-pearce-dulu-vs-sekarang-memang-selalu-memesona-GremmQ19FC.jpg Potret Pevita Pearce Dulu vs Sekarang (Foto : @pevpearce/Instagram)

POTRET Pevita Pearce dulu vs sekarang akan dibahas dalam artikel ini. Artis cantik Pevita Pearce merupakan salah satu sosok yang tak pernah gagal tampil mempesona. Penampilannya di setiap kesempatan kerap membuat siapapun terpana.

Ini yang membuat para penggemar selalu tak sabar menanti unggahan potret terbaru di Instagram. Selain cantik, kemampuan akting wanita 30 tahun ini sudah tak diragukan lagi.

Tentu saja tak sedikit yang penasaran dengan sosok Pevita sebelum dirinya menjadi sangat luar biasa seperti sekarang. Berikut Okezone merangkum potret Pevita Pearce dulu vs sekarang yang dihimpun dari akun Instagram pribadinya, @pevpearce, Jumat (17/3/2023).

1. Saat kecil

Potret Pevita Pearce Dulu vs Sekarang

(Potret Pevita Pearce Dulu vs Sekarang, Foto: Instagram/@pevpearce)

Wajah Pevita tampak menggemaskan dengan dress bergaris yang dikenakannya. Ekspresi tertawa sambil membuka mulutnya lebar-lebar, sangat menggemaskan. Kini Pevita sudah menjelma menjadi wanita yang luar biasa cantiknya.

2. Makan marshmellow

Potret Pevita Pearce Dulu vs Sekarang

(Potret Pevita Pearce Dulu vs Sekarang, Foto: Instagram/@pevpearce)

Sambil memegang camilan marshmellow-nya, Pevita tersenyum ke arah kamera. Rambutnya tampak berantakan dengan ikatan menyamping. Namun tetap terlihat imut. Saat ini Pevita terlihat mempesona dengan berbagai busana yang dikenakannya.

3. Pose pegang pipi

Potret Pevita Pearce Dulu vs Sekarang

(Potret Pevita Pearce Dulu vs Sekarang, Foto: Instagram/@pevpearce)

Foto kali ini tak kalah cute. Pevita memegang pipinya dengan sangat lucu. Kacamata besar terpasang di matanya. Pevita dewasa juga tak kalah mempesona. Meski gaya rambutnya messy, ia tetap terlihat anggun.

Follow Berita Okezone di Google News

4. Ekspresi datar

Potret Pevita Pearce Dulu vs Sekarang

(Potret Pevita Pearce Dulu vs Sekarang, Foto: Instagram/@pevpearce)

Wajah Pevita masih tampak chubby saat kecil. Ekspresinya juga terlihat datar. Namun aura kecantikannya tak pernah hilang dari wajahnya. Kini pevita tumbuh menjadi wanita idaman para pria. Memiliki tubuh dan wajah yang oke.

5. Tanpa senyum

Potret Pevita Pearce Dulu vs Sekarang

(Potret Pevita Pearce Dulu vs Sekarang, Foto: Instagram/@pevpearce)

Lagi-lagi Pevita tampak cemberut dalam foto. Pipi chubby semakin menggemaskan. Sekarang pipi Pevita sudah tirus. Meskipun cemberut ia tetap idola menjadi idola. Gayanya sangat keren meski simpel dengan tanktop dan tampil tanpa makeup.

1
2
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis Okezone.com tidak terlibat dalam materi konten ini.

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini